• Politik
    • Hukum
    • Pemerintahan
  • Ekonomi
    • Bisnis
    • Intrepreneur
    • Investasi
    • Keuangan
    • UKM
  • Dikbud
    • Budaya
    • Edukasi
    • Humaniora
    • Motivasi
    • Teknologi
  • Hankam
    • Polri
    • TNI
  • Regional
    • Daerah
    • Nasional
    • Internasional
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Kesehatan
    • Olah Raga
  • Tokoh
    • Biografi
    • Wawancara
  • Lainnya
    • Peristiwa
    • Umum
    • Wisata
No Result
View All Result
Strategi News
Strategi News
No Result
View All Result
Home Dikbud Edukasi

Tingkatkan produktivitas, Kementan dorong pemanfaatan teknologi molekuler untuk pengawasan mutu benih

Strategi News by Strategi News
April 23, 2022
in Edukasi
0
0
Tingkatkan produktivitas, Kementan dorong pemanfaatan teknologi molekuler untuk pengawasan mutu benih
Share on FacebookShare on Twitter

STRATEGINEWS.co, Jakarta – Upaya Kementerian Pertanian (Kementan) untuk menindaklanjuti arahan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo dalam meningkatkan produktivitas pangan dan tentunya dengan cara-cara atau terobosan baru terus dilakukan. Direktorat Jenderal Tanaman Pangan, mendorong pemanfaatan teknologi molekuler dalam pengawasan mutu benih untuk menghasilkan benih yang digunakan petani itu berkualitas tinggi sebab benih salah satu faktor penentu keberhasilan dalam bidang pertanian.

“Pemanfaatan teknologi molekuler untuk membedakan benih-benih unggul dengan yang lain atau genetiknya. Silahkan dimanfaatkan karena kedepannya pertanian semua berbasis teknologi, dalam keperluan aspek perbenihan, pemupukan, pengendalian hama penyakit, panen pascapanen maupun hulu semuanya berbasis teknologi,” demikian dikatakan Direktur Jenderal Tanaman Pangan, Suwandi, dalam acara Bimbingan Teknis dan Sosialisasi (BTS) Propaktani, kemarin Jumat (22/4/2022).

Perlu diketahui, pengujian kemurniaan varietas dapat dilakukan salah satunya adalah dengan metode RAPD-PCR (Random Amplified Polymorphisme DNA- Polimerase Chain Reaction). PCR adalah teknik molekuler yang digunakan untuk mengamplifikasi (memperbanyak) fragmen DNA dan data fragmen DNA tersebut selanjutnya dapat dianalisis untuk menentukan kemurnian varietas tanaman.

Sehubungan dengan peran bioteknologi dalam perbaikan produktivitas tanaman, Peneliti BOSDM BRIN, Reflinur menjelaskan pendekatan bioteknologi/molekuler berpeluang sebagai teknologi pendamping dalam program pemuliaan Tanaman. Di Indonesia, aplikasi teknik rekayasa genetik dalam perakitan PRG masih dihadapkan banyak tantangan, seperti biaya mahal (proses dan analisis keamanan hayati), time-consuming (proses dan persyaratan sebelum pelepasan), dan regulasi komplek.

“Teknik genome editing mempunyai prospek besar untuk perbaikan tanaman pertanian dalam hal ini perlindungan tanaman karena lebih sederhana, presisi dan relatif lebih cepat,” terangnya.

Sementara itu, Dosen Program Studi Pemuliaan dan Bioteknologi Tanaman IPB University, Prof. Muhamad Syukur menyebutkan mendorong langkah pemerintah dalam melakukan pengawasan benih dengan teknologi molekuler. Sebab memiliki manfaat yang banyak bagi pendataan varietas lokal dan lainnya.

“Manfaat pendaftaran varietas lokal dan hasil pemuliaan untuk kepentingan pengumpulan data mengenai varietas lokal, varietas yang dilepas, atau varietas hasil pemuliaan yang tidak dilepas, serta data mengenai hubungan hukum antara varietas yang bersangkutan dengan pemiliknya dan atau penggunanya,” sebutnya.

Amiyarsi Mustika Yukti, perwakilan Balai Besar Pengembangan Pengujian Mutu Benih Tanaman Pangan dan Hortikultura (BBPPMBTPH) mengatakan BBPPMBTPH telah melaksanakan PMV Metode. Ini untuk memberikan pelayanan permintaan uji pelanggan dalam rangka sertifikasi benih.

“Adanya sertifikasi ini sangat penting untuk kebenaran benih sumber, Kemurnian atau kebenaran varietas benih untuk pelepasan Pohon Induk Tunggal dan Arbitrase dalam Penerapan Hasil Uji DNA dalam pengawasan mutu benih,” kata Amiyarsi.

Related Posts

Akhir Juli 2022, SPS Sumut-PWI kerja sama gelar UKW
Edukasi

Akhir Juli 2022, SPS Sumut-PWI kerja sama gelar UKW

TRATEGINEWS.co, Medan -- Serikat Perusahaan Suratkabar (SPS) Sumatra Utara (Sumut) akan menggelar Uji Kompetensi Wartawan (UKW) bekerja sama dengan...

by Strategi News
June 24, 2022
159
Siapkan tenaga kerja terlatih, Disnaker Provmal gandeng BPPPD gelar pelatihan berbasis kluster kompetensi
Edukasi

Siapkan tenaga kerja terlatih, Disnaker Provmal gandeng BPPPD gelar pelatihan berbasis kluster kompetensi

STRATEGINEWS.co, Ambon - Guna menciptakan tenaga kerja yang terlatih, kompeten dan siap kerja, Pemerintah Provinsi Maluku melalui Dinas Tenaga...

by Strategi News
June 23, 2022
160
Skadron Tempur Lanud Rsn kembali edukasi murid-murid SD
Edukasi

Skadron Tempur Lanud Rsn kembali edukasi murid-murid SD

STRATEGINEWS.co, Pekanbaru - Skadron Udara 16 Wing Udara 6 Lanud Roesmin Nurjadin kembali menerima kunjungan salah satu sekolah di...

by Strategi News
June 22, 2022
158
Pimpin 58 ribu Alumni Unpam, Jaksa di Depok ini siapkan aplikasi canggih terintegrasi
Edukasi

Pimpin 58 ribu Alumni Unpam, Jaksa di Depok ini siapkan aplikasi canggih terintegrasi

STRATEGINEWS.co, Tangerang Selatan - Alumni merupakan produk akhir yang dihasilkan perguran tinggi, keberadaannya berperan penting bagi kualitas dan eksistensi...

by Strategi News
June 19, 2022
175
Next Post
Direktur Alsintan Kementan keliling pasar di Aceh pantau stabilitas pangan

Direktur Alsintan Kementan keliling pasar di Aceh pantau stabilitas pangan

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Categories

  • ACEH
  • ADHYAKSA
  • BALI
  • BANYUWANGI
  • BERITA UTAMA
  • Bisnis
  • Breaking News
  • Budaya
  • Catatan Redaksi
  • Daerah
  • Dikbud
  • DKI Jakarta
  • DONGGALA
  • DPRD Donggala
  • DPRD KABUPATEN SIGI
  • DPRD Landak
  • DPRD MALUKU
  • Edukasi
  • Ekonomi
  • ENERGI
  • FINANCE
  • FOKUS BERITA
  • GAGASAN
  • Gaya Hidup
  • Hankam
  • HIBURAN
  • Hukum
  • Hukum dan Kriminal
  • Humaniora
  • INDONESIA NEGERI KAYA
  • INFRASTRUKTUR
  • INOVASI
  • Internasional
  • Intrepreneur
  • Investasi
  • JAWA BARAT
  • JAWA TENGAH
  • JAWA TIMUR
  • KABAR SELEBRITI
  • KABUPATEN BURU SELATAN
  • KABUPATEN ROKAN HILIR
  • Kabupaten Wajo
  • Kalimantan Barat
  • KALIMANTAN TENGAH
  • Kesehatan
  • Keuangan
  • Kinerja
  • Komunitas
  • KOTA BONTANG
  • KOTAWARINGIN TIMUR
  • kriminal
  • Kuliner
  • Lainnya
  • LAMPUNG
  • Landak Kalbar
  • Lingkungan
  • MADURA
  • Maluku
  • Men
  • MILENIAL
  • MOROWALI
  • Motivasi
  • Nasional
  • News
  • NUSA TENGGARA TIMUR
  • Olah Raga
  • Opini
  • PALU – SULTENG
  • PAPUA
  • PAPUA
  • PAPUA BARAT
  • PEKANBARU
  • Pemerintahan
  • Peristiwa
  • Pertanian
  • Politik
  • Polri
  • PROVINSI RIAU
  • PURWAKARTA
  • Regional
  • Sneakers
  • SPOT NEWS
  • Style
  • SUDUT PANDANG
  • SULAWESI SELATAN
  • SUMATERA UTARA
  • Teknologi
  • TELUK BINTUNI PAPUA BARAT
  • TIPIKOR
  • TIPIKOR
  • TNI
  • Tokoh
  • UKM
  • Umum
  • Uncategorized
  • WAJO, SULSEL
  • Wawancara
  • Wisata
  • Women
  • YOGYAKARTA
Strategi News

Navigate Site

  • Redaksi
  • Pedoman Media Cyber

Follow Us

No Result
View All Result
  • Politik
    • Hukum
    • Pemerintahan
  • Ekonomi
    • Bisnis
    • Intrepreneur
    • Investasi
    • Keuangan
    • UKM
  • Dikbud
    • Budaya
    • Edukasi
    • Humaniora
    • Motivasi
    • Teknologi
  • Hankam
    • Polri
    • TNI
  • Regional
    • Daerah
    • Nasional
    • Internasional
  • Gaya Hidup
    • Kuliner
    • Kesehatan
    • Olah Raga
  • Tokoh
    • Biografi
    • Wawancara
  • Lainnya
    • Peristiwa
    • Umum
    • Wisata

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Create New Account!

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In